DAMPAK POSITIF DAN NEGATIF BAGI LINGKUNGAN

Lingkungan merupakan keadaan sekitar yang mempengaruhi perkembangan dan tingkah laku makhluk hidup. Segala sesuatu yang ada di sekitar manusia yang mempengaruhi perkembangan kehidupan manusia baik langsung maupun tidak langsung juga merupakan pengertian lingkungan. Lingkungan juga mempunyai dampak positif dan negatif.
A.    Dampak positif dari lingkungan antara lain :
1.    Berkembangnya teknologi informatika , komunikasi , dan transportasi menjadi lebih baik, efektif, dan efisien. Berkembangnya berbagai macam teknologi dari masa ke masa membuat masyarakat menjadi lebih mudah dalam mengakses atau mencari tahu mengenai lingkungan lebih mendalam.
2.   Pada perdagangan, memungkinkan produsen dalam satu negara tidak lagi membatasi diri dengan membuat satu produk sendirian. Artinya, para produsen bias membuat lebih dari satu jenis produk. Produsen juga menjadi lebih cerdas dalam mengolah kembali bahan-bahan yang sudah tidak terpakai dan mampu mengolah limbah-limbah industri dengan baik.
3.   Pada bidang lingkungan hidup, lsm semakin kritis menyoroti masalah lingkungan dalam suatu negara. Lsm memberikan perananan penting dalam mengkritisi masalah lingkungan. Hal tersebut juga berupaya untuk mengawasi suatu negara dalam mengatasi permasalahan lingkungan dan dalam merawat lingkungan yang baik.
Selain ada dampak positif, tentunya juga ada dampak negatif dalam lingkungan. Dampak negatif tersebut tentunya sangat merugikan bagi masyarakat ataupun bagi suatu negara.
B.     Dampak negatif dari lingungan tersebut yaitu :
1.      Pencemaran lingkungan.
2.      Pemanasan global.
3.      Dapat merusak lingkungan hidup.
4.      Pencemaran atmosfer karena menipisnya lapisan ozon akibat polusi.
5.      Merusak hutan karena membuka lahan untuk industri.
6.      Rusaknya SDA (Sumber Daya Alam).
7.      Lahan terbuka berubah menjadi lahan tertutup.
8.      Area resapan air menjadi berkurang.
9.      Lahan pertanian berkurang 
Dampak negatif lingkungan diatas dapat diatasi dengan kegiatan-kegiatan sebagai berikut :
1.      Memanfaatkan dan merawat SDA dengan baik dan benar.
2.      Menolak bukan pada glonalisasinya tapi pada dampak negatif bagi lingkungan hidup.
3.      Tidak membuang sampah pada sembarang tempat.
4.      Mendaur ulang sampah yang bisa dimanfaatkan.
5.      Melakukan kegiatan penghijaun kota dan reboisasi.
6.      Pemeliharaan atau pelestarian hutan.
Solusi-solusinya untuk menangani dampak dari kerusakan lingkungan yaitu :
1.      Solusi dari pemanasan global:
             a. Mengurangi polusi udara.
b           b. Melakukan pelestarian hutan.
c           c. Mengurangi penggunaan kendaraan bermotor.
2.      Solusi dari pencemaran lingkungan:
             a. Mendaur ulang limbah/sampah.
             b. Membuang sampah pada tempatnya.
3.      Solusi rusaknya sumber daya alam (SDA):
       a. Penghematan sumber daya alam.
             b. Pencarian sumber daya alam alternatif.
             c. Pencarian bahan bakar alternatif.

Sumber :
https://brainly.co.id/tugas/132974

Komentar

Postingan populer dari blog ini

Standar Teknik

Berbagai Jenis Profesi Bidang Teknik Mesin dan Sertifikasi Profesi